; -->

Membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas DIY

Membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas DIY


Pada kesempatan kali ini berbagi tentang membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas menjadi berbagai bentuk yang unik dengan alat sederhana yang dibuat sendiri. Alat sederhana ini dibuat hanya untuk meringankan beban dan memudahkan dari tenaga yang dikeluarkan sehingga lebih fokus pada ukuran dan ketelitian, alat alat dasar yang biasa digunakan seperti biasanya alat untuk menekuk dan memotong seperti tang dan gunting.
Membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas DIY


gambar 1. alat tekuk  kreasi dari besi plat bekas

Bahan bahan bekas besi plat yang tipis banyak kita temukan di bengkel bengkel pabrikasi, potongan potongan plat tipis yang tidak digunakan lagi dikumpulkan untuk dapat dibuat kreasi yang unik seperti pada contoh gambar dibawah ini. bahan bahan besi plat tipis kita seragamkan ukurannya pada contoh kali ini adalah plat dengan ketebalan di bawah 1 mm dan lebar sekitar 1 cm,  plat yang sudah dipotong seragam kemudian di rapihkan bagian sisi sisi tajamnya dengan menggunakan amplas agar tidak melukai tangan ketika di proses,


Membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas DIY


gambar 2. contoh kreasi dari besi plat bekas

Proses pembentukan menggunakan alat sederhana, alat ini dibuat sendiri untuk memudahkan pekerjaan, jika tidak ada dapat menggunakan tang untuk menekuk bagian bagian profil tertentu, proses penekukan dapat dilihat dalam video yang telah disiapkan dibawah ini,



Hasil dari membuat sendiri kreasi unik dari bahan bekas plat tipis dapat diberi warna agar lebih menarik, selain dapat digunakan untuk dekorasi didalam rumah hasil kreasi ini dapat pula dijadikan nilai tambah jika dilakukan oleh tangan tangan terampil dalam berbagai bentuk yang menarik.


Membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas DIY


gambar 3. contoh kreasi dari besi plat bekas

Demikian Cara membuat sendiri kreasi unik dari bahan besi plat tipis bekas ini semoga bermanfaat.